Pembangunan Puskesmas
Progres Proyek Puskesmas Buntu Limbong Capai 85,79 Persen
- calendar_month 23 jam yang lalu
- visibility 4
- 0Komentar
BERITATERKINI, MAKALE — Proyek pembangunan Puskesmas Buntu Limbong, Kabupaten Tana Toraja, dengan nilai anggaran Rp4,3 miliar yang bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Dinas Kesehatan Tahun 2025, hingga kini telah mencapai progres fisik sebesar 85,79 persen. Setelah dilakukan adendum perpanjangan waktu selama 50 hari, pihak rekanan terus memacu penyelesaian pekerjaan. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), Roby […]
