Breaking News
light_mode
Topik Hangat
Beranda » Parlemen » Banggar Laporkan Hasil Pembahasan Ranperda KUA-PPAS Perubahan APBD 2025

Banggar Laporkan Hasil Pembahasan Ranperda KUA-PPAS Perubahan APBD 2025

  • account_circle BeritaTerkini
  • calendar_month Sab, 30 Agu 2025
  • comment 0 komentar

BERITATERKINI, MAKALE – Badan Anggaran (Banggar) DPRD Tana Toraja pada Jumat (29/8) melaporkan hasil pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) KUA-PPAS Perubahan APBD 2025 dalam rapat paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Tana Toraja, Kendek Rante, didampingi Wakil Ketua Leonardus Tallupadang dan Evivana Rombe Datu.

Bupati Tana Toraja, dr. Zadrak Tombeg, bersama Wakil Bupati Erianto serta para pimpinan OPD turut hadir dalam rapat tersebut. Sebelumnya, Ranperda KUA-PPAS Perubahan APBD 2025 telah dibahas Banggar bersama komisi DPRD kurang lebih selama satu bulan.

Dalam rancangan perubahan KUA-PPAS tahun 2025, proyeksi pendapatan dan pembiayaan terdiri dari:

  • Pendapatan Daerah sebesar Rp1.175.745.703.753,00 yang meliputi:

    • Pendapatan Asli Daerah Rp166.692.781.578,00

    • Pendapatan Transfer Rp990.250.914.540,00

    • Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah Rp18.802.007.635,00

  • Belanja Daerah sebesar Rp1.271.300.073.524,21 yang terdiri dari:

    • Belanja Operasi Rp933.119.128.752,21

    • Belanja Modal Rp166.383.355.773,00

    • Belanja Tidak Terduga Rp10.000.000.000,00

    • Belanja Transfer Rp61.804.589.000,00

  • Pembiayaan Daerah Rp95.561.369.771,00 dengan penerimaan pembiayaan Rp95.561.369.771,21.

Wakil Bupati Erianto menegaskan bahwa perubahan KUA-PPAS APBD 2025 merupakan wujud transparansi dan akuntabilitas pemerintah daerah dalam pengelolaan anggaran. Menurutnya, proses penyusunan anggaran ini dilakukan demi terwujudnya kesejahteraan masyarakat.

“Saya percaya, dengan kerjasama yang baik dan sinergi, kita dapat berbuat yang terbaik demi kemajuan masyarakat, mewujudkan Tana Toraja masero tangnga, masero painan, dan masero tikulau,” pungkas Erianto. (*)

  • Penulis: BeritaTerkini

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • DPRD Tana Toraja Tolak Kenaikan Tarif PBB-P2

    DPRD Tana Toraja Tolak Kenaikan Tarif PBB-P2

    • calendar_month Ming, 31 Agu 2025
    • account_circle BeritaTerkini
    • visibility 361
    • 0Komentar

    BERITATERKINI, MAKALE – Sejumlah anggota DPRD Tana Toraja menyatakan sikap tegas menolak kenaikan tarif Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2). Penolakan ini disampaikan langsung di hadapan pengunjuk rasa dari Aliansi Mahasiswa Cipayung Tana Toraja oleh anggota DPRD Semuel Eban Kalebu Mundi (NasDem), Marten Tarkbua (Gerindra), Agustinus Patinggi (Golkar), Jumedi Pawarang (Demokrat), Esra Padatu […]

  • Streamlining Tasks: Automation Gadgets Revolutionizing Everyday Work

    Streamlining Tasks: Automation Gadgets Revolutionizing Everyday Work

    • calendar_month Rab, 17 Jan 2024
    • account_circle BeritaTerkini
    • visibility 454
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

  • Luka Doncic’s 32-point night helps Lakers finally win in Denver

    Luka Doncic’s 32-point night helps Lakers finally win in Denver

    • calendar_month Rab, 15 Jan 2025
    • account_circle Dave McMenamin
    • visibility 190
    • 0Komentar

    DENVER — It took Luka Doncic only one quarter Saturday to match his highest scoring output from his first three games with the Los Angeles Lakers, tallying 16 points while L.A. built an early lead on the Denver Nuggets. He kept rolling from there — and so did the Lakers — as Doncic finished with a game-high 32 points […]

  • Dr. Erni Paparkan Inovasi Pemberdayaan Keluarga Berbasis Kearifan Lokal

    Dr. Erni Paparkan Inovasi Pemberdayaan Keluarga Berbasis Kearifan Lokal

    • calendar_month Rab, 3 Des 2025
    • account_circle BeritaTerkini
    • visibility 40
    • 0Komentar

    BERITATERKINI, MAKALE — Ketua TP PKK Tana Toraja, Dr. Erni Yetti Riman, kembali menunjukkan capaian kerja membanggakan. Hal itu terlihat saat dirinya memaparkan evaluasi kinerja dan program tahun 2025 pada kegiatan TP PKK Provinsi Sulawesi Selatan yang digelar di Baruga Asta Cita Gubernuran, Senin (1/12). Acara tersebut dihadiri 24 TP PKK kabupaten/kota se-Sulsel. Dalam presentasinya, […]

  • Innovations Leading Us Towards a Sustainable Future

    Innovations Leading Us Towards a Sustainable Future

    • calendar_month Rab, 1 Jan 2025
    • account_circle BeritaTerkini
    • visibility 610
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

  • Bupati Zadrak Temui Warga Korban Puting Beliung di Sangalla Utara

    Bupati Zadrak Temui Warga Korban Puting Beliung di Sangalla Utara

    • calendar_month Sel, 4 Nov 2025
    • account_circle BeritaTerkini
    • visibility 96
    • 0Komentar

    BERITATERKINI, MAKALE — Bupati Tana Toraja dr. Zadrak Tombeg meninjau langsung lokasi bencana angin puting beliung yang melanda Kelurahan Bebo dan Lembang Salu Allo, Kecamatan Sangalla Utara, Senin (3/11/2025). Dalam kunjungan tersebut, Bupati Zadrak menyapa warga yang menjadi korban sekaligus memastikan langkah-langkah penanggulangan pasca-bencana berjalan dengan baik. Bencana yang terjadi pada Minggu (2/11/2025) itu merusak […]

expand_less